Breaking News

Tag Archives: smpalirsyad

Workshop SMP Al Irsyad Banyuwangi: Meningkatkan Prestasi Sekolah

Banyuwangi, Pada tahun pelajaran 2024/2025, SMP Al Irsyad Al Islamiyyah Banyuwangi kembali menyelenggarakan kegiatan workshop yang bertujuan untuk meningkatkan prestasi sekolah. Workshop yang dibuka oleh Manajer Pendidikan, Ust. Drs. Ali Bakrisuk, berlangsung mulai dari tanggal 8 hingga 13 Juli 2024. Dalam sambutannya, Ust. Drs. Ali Bakrisuk menekankan pentingnya workshop ini dalam menciptakan program-program yang dapat mendorong prestasi sekolah agar lebih …

Read More »

Pelaporan Hasil Belajar Siswa dengan Metode SLC (Student Led Conference)

Banyuwangi 22 Juni 2024, Pembagian Rapor di SMP Al Irsyad Banyuwangi tahun ini berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. pada tahun ini pembagian rapor menggunakan Metode SLC (Student Led Conference). Metode SLC menempatkan siswa sebagai subjek utama yang menjelaskan pencapaian belajarnya kepada orang tua atau wali. Dalam kegiatan ini, siswa mempresentasikan segala hal yang telah dipelajari dan dilakukan selama di kelas, sementara …

Read More »

SMP AL IRSYAD BANYUWANGI LIBATKAN 1354 PESERTA MANASIK HAJI

Banyuwangi, 22 Mei 2024 SMP Al Irsyad Banyuwangi menyelenggarakan kegiatan Manasik Haji yang melibatkan seluruh elemen pendidikan dari jenjang TPA, KB, TK, PAUD, SD hingga SMP dengan total peserta sebanyak 1354 orang. Kegiatan ini merupakan agenda rutin yang bertujuan untuk mengenalkan salah satu syiar Islam sejak dini kepada peserta didik di lingkungan pendidikan Al Irsyad Al Islamiyyah Banyuwangi dan warga …

Read More »

SMP Al Irsyad Banyuwangi: Menjadi Rujukan Pendidikan Berkualitas

Banyuwangi, 21 Mei 2024 SMP Al Irsyad Banyuwangi kembali menegaskan posisinya sebagai lembaga pendidikan unggulan dengan kedatangan 34 Kepala Sekolah dan 2 Pengawas Pembina SMP Sub Rayon 03 dari Kota Bekasi yang datang untuk menimba ilmu dan berbagi pengalaman terkait manajemen pengelolaan pendidikan berkualitas. Hal ini menunjukkan bahwa SMP Al Irsyad Banyuwangi telah menjadi rujukan dalam dunia pendidikan, baik dalam …

Read More »